Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juni, 2020

4 Quadran Ilmu / Tingkat kepentingan Ilmu

Waktu  kita di dunia ini sangat terbatas, oleh karenanya kita harus bijak ketika mencari ilmu, termasuk membaca, mendengarkan audio/podcast atau video/ dokumenter dan belajar secara umum.  Berikut ini adalah metode candra dalam pembagian ilmu. Secara umum ilmu dibagi menjadi 4 quadran yaitu quadran 1 sd 4  1. Ilmu yang wajib kita  mengetahui, memahami dan menguasai keahlian nya 2. Ilmu yang kita cukup tahu dan cukup bisa memahaminya  dan menguasai ala kadarnya ( otodidak/ amatir) ( ilmu pendukung) 3. Ilmu yang cukup kita tahu tanpa menguasainya  4. Ilmu yang tidak perlu kita tahu dan tidak perlu kita kuasai ( dan tidak perlu cari tahu) Saya akan kasih contoh dengan asumsi kita seorang guru . Jika profesi anda lain maka quadran quadran ini bisa anda sesuaikan dengan pekerjaan atau profesi atau lingkungan anda.  Ilmu quadran 1 Ilmu cara mengajar dan materi ajar adalah ilmu wajib yang harus dikuasai seorang guru. maka segala hal teknik mengajar harus dipahami,dikuasai dan terus diasah  Il

Daftar Isilah Covid-19

No Istilah Arti Keterangan 1 Cluster Kluster Sistem yang digunakan untuk mengkategorikan darimana asal penyebaran virus itu terjadi 2 Coronavirus Virus Corona Istilah Umum Untuk Keluarga besar virus yang menyebabkan penyakit pada Hewan dan Manusia 3 Covid-19 Corona Virus Deases 2019 Nama Penyakit yang disebabkan virus Sars-CoV-2 4 Epidemi Penyebaran penyakit secara cepat dan jumlah terjangkit banyak di suatu wilayah /Negara 5 Fasyankes Fasilitas Layanan Kesehatan 6 Hand Sanitizer Merupakan Cairan pembersih tangan yang tidak memerlukan air untuk membilasnya 7 Hazmat Suit Pakaian tertutup Pelindung Diri yang di pakai oleh petugas kesehatan yang menangani covid-19 8 Isolasi Mengendalikan penyebaran penyakit dengan membatasi perpindahan orang. (mencegah perpindahan penyakit dari orang yang sakit ) 9 Karantina Mengendalikan penyebaran penyakit dengan membatasi perpindahan orang ( menegah perpindahan penyakit ke orang sehat) 10 KLB Kejadian Luar Biasa Kejadian terjadinya wabah di suatu daera